Info UMB 2011








Ujian Masuk Bersama Perguruan Tinggi
(UMB-PT 2011)


Musim ujian masuk tahun ini telah datang. Ada berbagai jalur yang disediakan oleh masing-masing universitas, ada yang melalui SNMPTN Undangan, SNMPTN Tertulis, Ujian Lokal, ataupun Ujian Masuk Bersama








Bagi para siswa kelas 3 SMA yang baru saja merayakan kelulusan Ujian Nasional mereka mungkin sudah saatnya melupakan euforia tersebut. Passing grade SNMPTN universitas negeri tahun ini dipastikan naik daripada tahun sebelumnya.




Para siswa pun harus jitu dalam memilih universitas tujuan mereka berikutnya. UMB tahun ini kembali melibatkan beberapa PTN dan PTS. Tentu, Perguruan tinggi swasta pun sebenarnya telah menjadi tujuan utama bagi para siswa sekarang ini. berikut Info UMB (Lihat Soal UMB 2011)











UMB kembali hadir pada tahun ajaran ini. UMB-PT 2011 diselenggarakan untuk melakukan seleksi calon mahasiswa di 12 (dua belas) Perguruan Tinggi Negeri dan 8 (Delapan) Perguruan Tinggi Swasta dan 1 International Development Program (IDP)

:


  1. Universitas Syiah Kuala - Banda Aceh (www.unsyiah.ac.id)

  2. Universitas Malikussaleh - Lhokseumawe (www.unimal.ac.id)

  3. Universitas Sumatera Utara - Medan (www.usu.ac.id)

  4. Universitas Riau - Pekanbaru (www.unri.ac.id)

  5. Universitas Jambi - Jambi (www.unja.ac.id)

  6. Universitas Negeri Jakarta - Jakarta (www.unj.ac.id)

  7. Universitas Islam Negeri Jakarta - Jakarta (www.uinjkt.ac.id)

  8. Universitas Jenderal Soedirman (UNSOED) – Purwokerto(www.unsoed.ac.id)

  9. Universitas Negeri Semarang - Semarang (www.unnes.ac.id)

  10. Universitas Diponegoro - Semarang (www.undip.ac.id)

  11. Universitas Palangka Raya - Palangka Raya (www.upr.ac.id)

  12. Universitas Islam Negeri Makassar - Makassar (www.uin-alauddin.ac.id)

  13. Universitas Islam Sumatera Utara - Medan (www.uisu.ac.id)

  14. Universitas YARSI - Jakarta (www.yarsi.ac.id)

  15. Universitas Bakrie - Jakarta (www.bakrie.ac.id)

  16. Universitas Nasional - Jakarta (www.unas.ac.id)

  17. Universitas Pancasila - Jakarta (www.univpancasila.ac.id)

  18. Universitas Trisakti - Jakarta (www.trisakti.ac.id)

  19. Universitas Widyatama - Bandung (www.widyatama.ac.id)

  20. Universitas Islam Sultan Agung - Semarang (www.unissula.ac.id)



Pendaftaran dilakukan secara online di situs umb 2011, dengan terlebih dahulu membayar biaya pendaftaran ke cabang-cabang bank BNI terdekat di kota Anda.


Biaya pendaftaran dapat dilihat di sini.


Bank BNI akan memberikan Nomor Pendaftaran dan PIN yang akan digunakan untuk melakukan pendaftaran secara online di situs ini.


Pembayaran dapat dilakukan mulai tanggal: 1 Juni 2011 sampai dengan tanggal 4 Juli 2011.

Pendaftaran Online dapat dilakukan mulai tanggal: 1 Juni 2011sampai dengan tanggal 5 Juli 2011.

Ujian tulis akan dilaksanakan di Banda Aceh, Lhokseumawe, Medan, Padang, Pekanbaru, Jambi, Palembang, Bengkulu, Bandar Lampung, Jakarta, Bandung, Bogor, Makassar, Cirebon, Tangerang, Semarang, Jogyakarta, Palangka Raya, Pontianak, Samarinda dan Surabaya pada tanggal 9 Juli 2011.



Pengumuman hasil seleksi secara online dengan menggunakan account pendaftaran setiap peserta pada tanggal 17 Juli 2011.




Read this | Baca yang ini



Widget by [ Tips Blogger ]

9 comments:

aduh gmn nich ap bs y aku jrsn ipa gmbl ips????
trs ap bs saya ujian????????

bisa dong mbak. tapi sayang aja, lebih baik ngambil ipa. lebih banyak pilihan kerjanya,hehe.. tapi ya kembali lagi ke minat kamu :)

waduuuuuuh tanggal ujiannya bikin bingung.......

waktu ujian nya brapa jam.....?

untuk tahun 2011 ini ya gan

biasanya waktu yang disediakan masing-masing sesi kurang lebih 90 menit.. CMIIW

aduh dek2kan mudah2an aku msk umb!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!

waw halaman yang bagus dan artikel yang menarik . Saya senang bisa menemukan artikel ini , karena artikelnya sangat membantu dan bermanfaat untuk saya . ditunggu postingan berikutnya yaaa ...terimakasih

Nice blog.

Visit ittelkom-sby.ac.id

Nice info kunjungi ittelkom-sby.ac.id

Post a Comment

 
hostgator coupon