Penyebab Kesurupan

Penyebab Kesurupan? Kok kayaknya tulisan saya belakangan ini berbau misteri ya. Sebelumnya saya sempat menulis Tidur Seperti Ditindih Hantu, sekarang saya menulis penyebab kesurupan. Seram? Gak juga,hhe..


Saya tergelitik menulis ini karena tante salah satu teman saya sering banget kesurupan. Sekarang mau dibahas secara medis dan kesehatan dulu ya.

Kesurupan


Para ahli medis dan ahli psikis banyak mengungkapkan kalau sebenarnya kesurupan itu berasal dari alamm bawah sadar manusia yang sedang depresi, berada dalam tekanan berat, atau bahasa sekarang, lagi galau akut. Hal itu menyebabkan semacam 'korslet' di saraf otak manusia yang membuat input dan output dari saraf otak berbeda.

Ada juga yang mengatakan bahwa, orang yang sering kesambet jin sedang menderita sakit jiwa yang biasa disebut Skizofrenia. Skizofrenia adalah penyakit gangguan jiwa bertaraf berat dan termasuk salah satu dari 70 gangguan jiwa yang ada di Indonesia. Skizofrenia berasal dari kata Shizo yang artinya jiwa dan Phren yang artinya terbelah. Kalau digabung, jadinya jiwa yang terbelah. Karena penyakit ini memang menyebabkan penderita seolah-olah mempunyai jiwa yang lain.

Eh kayaknya sementara ini dulu bahasan Penyebab Kesurupan. Soalnya saya mendadak merinding waktu nulisnya. Saya juga nulisnya tengah malem lagi.haha.. Ntar bakal kita bahas deh, Penyebab Kesurupan Menurut Agama


Kalau kata teman saya salah satu Penyebab Kesurupan itu, apabila tulang rusuk kita jaraknya agak berjauhan, maka kemungkinan Kesurupannya lebih besar. Nah ayo cek jarak tulang rusuk kamu semua. hhe..

Read this | Baca yang ini



Widget by [ Tips Blogger ]

0 comments:

Post a Comment

 
hostgator coupon